Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ani Yudhoyono Bahagia Dikunjungi Ibas di Masa Tenang

Reporter

image-gnews
Ani Yudhoyono bersama dengan ankaknya Edhie Baskoro Yudhoyono. Instagram/@aniyudhoyono
Ani Yudhoyono bersama dengan ankaknya Edhie Baskoro Yudhoyono. Instagram/@aniyudhoyono
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan ibu negara Ani Yudhoyono mengungkapkan kebahagiaannya setelah kedatangan anak bungsunya, Edhie Baskoro (Ibas) di rumah sakit tempatnya di Singapura. Ini merupakan perjumpaan kembali Ani Yudhoyono dengan Ibas setelah disibukkan kampanye bagi Partai Demokrat.

Ani Yudhoyono mengunggah fotonya dengan Ibas di akun Instagramnya, Selasa, 16 April 2019. Wajah Ani yang tengah bergulat dari penyakit kanker darah terlihat jauh lebih segar dan bahagia. Senyum tak lepas dari wajahnya. Ia merangkul lengan anak bungsunya itu dan kepalanya disandarkan di bahu Ibas. Adapun Ibas yang mengenakan batik memegang tangan ibunya dengan mesra. Hidung dan mulutnya ditutupi masker sebagai salah satu syarat keluarga pasien. 

Baca: Tiap Kali Menolak Makan, Ani Yudhoyono Disemangati SBY

"Setelah melakukan serangkaian campaign yang melelahkan, aku merasa bahagia EBY dan keluarga bergegas menemuiku di NUH. Semoga perjuanganmu berhasil anakku sayang," tulis Ani Yudhoyono pada keterangan foto itu. Unggahan sekitar dua jam lalu itu sudah mendapatkan lebih dari 100 ribu disukai dan 2.000 komentar. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Semoga ibu diberikan kesembuhan, kekuatan, dan kesabaran. Bapak dan keluarga diberikan kesehatan untuk mendampingi dan merawat Ibu," kata Alya Rohali dalam kolom komentar Ani Yudhoyono. Ia menambahkan doa kesehatan saat menuliskan komentarnya itu. 

Baca juga: Apa Aku Sudah Tersenyum untukmu, Suami dan Anakku?

Ani Yudhoyono sudah dua bulan ini menjalani perawatan di National University Hospital di Singapura. Ia baru diketahui menderita kanker darah setelah mendampingi suaminya, mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono berkampanye untuk Partai Demokrat di Sumatera. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sri Mulyani Bertemu SBY, Jusuf Kalla dan Menteri Kabinet Indonesia Bersatu, Ini yang Dibahas

4 hari lalu

Sri Mulyani menghadiri halal bihalal yang diadakan SBY di Cikeas bersama menteri Kabinet Indonesia Bersatu, Senin, 13 Mei 2024. Foto: Instagram/@smindrawati.
Sri Mulyani Bertemu SBY, Jusuf Kalla dan Menteri Kabinet Indonesia Bersatu, Ini yang Dibahas

Sri Mulyani mengungkapkan pertemuannya dengan SBY membahas berbagai hal


Demokrat Klaim Ide Presidential Club Sudah Ada Sejak era SBY

10 hari lalu

Kepala Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Demokrat Andi Arief usai jalani sidang daring sebagai saksi dalam sidang kasus korupsi Pemkab Penajam Paser Utara (PPU) di Gedung Merah Putih KPK pada Kamis, 4 Januari 2024. TEMPO/Bagus Pribadi
Demokrat Klaim Ide Presidential Club Sudah Ada Sejak era SBY

Demokrat menyatakan ide pembentukan presidential club sebetulnya sudah tercetus sejak 2014.


Presidential Club Dinilai Sulit Terbentuk Mengingat Hubungan Megawati, Jokowi, dan SBY

11 hari lalu

Prabowo Subianto, Megawati, Susilo Bambang Yudhoyono dan Jokow Widodo. TEMPO
Presidential Club Dinilai Sulit Terbentuk Mengingat Hubungan Megawati, Jokowi, dan SBY

Sejumlah pakar menilai pembentukan presidential club oleh Prabowo Subianto sulit terbentuk mengingat hubungan antara Megawati, SBY, dan Jokowi.


Daftar Pemain Jakarta LavAni Allo Bank Electric untuk Proliga 2024, Juara Bertahan Tak Banyak Perubahan

26 hari lalu

Jakarta Lavani Allo Bank menjuarai Proliga 2023. (PBVSI/Proliga)
Daftar Pemain Jakarta LavAni Allo Bank Electric untuk Proliga 2024, Juara Bertahan Tak Banyak Perubahan

Tim Susilo Bambang Yudhoyono menatap Proliga 2024 dengan nama baru, Jakarta LavAni Allo Bank Electric, usai menggandeng PLN sebagai sponsor.


Fakta Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Digagas SBY dan Batal Libatkan Jepang

28 hari lalu

 Kereta Cepat Jakarta Surabaya Buatan Anak Bangsa. (Tangkapan Layar Youtube LPDP RI)
Fakta Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Digagas SBY dan Batal Libatkan Jepang

Gagasan kereta cepat Jakarta-Surabaya muncul pada 2008, awalnya Indonesia menggandeng Jepang


Proliga 2024: SBY Jamu 2 Pemain Asing dan Pelatih Jakarta LavAni Allo Bank, Netizen Memuji

30 hari lalu

SBY menjamu dua pemain asing Lavani, Renan Buiatti dan Mohammad Reza Beik, dan pelatih Nicolas Vives di kediamannya, Rabu malam, 17 April 2024. (Instagram/@lavani-forever)
Proliga 2024: SBY Jamu 2 Pemain Asing dan Pelatih Jakarta LavAni Allo Bank, Netizen Memuji

Langkah SBY menjamu dua pemain asingdan pelatih Lavani mendapat pujian dari netizen, dinilai akan berdampak positif bagi juara bertahan Proliga itu.


Proliga 2024: SBY Berharap Duet Renan Buiatti dan Reza Beik Perkuat Pertahanan Jakarta LavAni

30 hari lalu

Rekrutan anyar Jakarta LavAni, pemain outside hitter Mohammad Reza Beik saat mendapatkan sambutan dari pemilik klub Susilo Bambang Yudhoyono di Cikeas, Bogor, Jawa Barat, Kamis (18/04/2024). (ANTARA/Instagram/Jakarta LavANi).
Proliga 2024: SBY Berharap Duet Renan Buiatti dan Reza Beik Perkuat Pertahanan Jakarta LavAni

Apa harapan pemilik klub Jakarta LavAni Allo Bank Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) terhadap Renan Buiatti dan Reza Beik di Proliga 2024?


Daftar Pemain Jakarta LavAni Allo Bank untuk Proliga 2024, Juara Bertahan Tak Banyak Perubahan

46 hari lalu

Jakarta Lavani Allo Bank menjuarai Proliga 2023. (PBVSI/Proliga)
Daftar Pemain Jakarta LavAni Allo Bank untuk Proliga 2024, Juara Bertahan Tak Banyak Perubahan

Menjelang bergulirnya Proliga 2024, Jakarta LavAni Allo Bank telah mendaftarkan 10 nama pemain.


SBY: In You Bapak Prabowo, We Trust

52 hari lalu

Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono berbicara dalam acara Bukber Partai Demokrat di St. Regis Setiabudi, Jakarta, Rabu, 27 Maret 2024. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
SBY: In You Bapak Prabowo, We Trust

SBY mengungkap soal anggaran politik semakin besar karena adanya politik uang yang merajalela saat buka puasa bersama Prabowo.


AHY Beri Jokowi dan IKN Pujian Bertubi-tubi, Dulu Begini Katanya

53 hari lalu

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY (kanan) ikut mendampingi Presiden Jokowi dalam rangkaian kunjungan kerja di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur. AHY mendampingi Jokowi sejak 29 Februari hingga 1 Maret 2024. (Foto: Dokumentasi Humas Kementerian ATR/BPN)
AHY Beri Jokowi dan IKN Pujian Bertubi-tubi, Dulu Begini Katanya

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY belakangan banjiri Jokowi dan IKN pujian, terlebih setelah ia menjadi Menteri ATR/BPN.